
Blackberry siap memasarkan produk terbarunya yaitu Blackberry Z10 di negara Malaysia dan Singapura. Untuk memasarkan produk terbarunya Blackberry mengganden operator dinegara setempat.Untuk di Singapura Blackberry Z10 dijual seharga 918 SGD atau sekitar Rp 7.100.000 dan pemasarannya akan dilakukan oleh para operator telekomunikasi Singapura pada tanggal 7 Maret mendatang.Sedangkan untuk di Malaysia, Blackberry Z10 dijual seharga 2188 RM atau sekitar Rp 6.800.000 dan pemasarannya akan dilakukan oleh para operator telkominikasi Malaysia pada tanggal 9 Maret dan 8 April Mendatang.Sedangkan untuk di Indonesia, Blackberry sudah memrencanakan akan...